EMAS SANG PENAKLUK INFLASI
Salam Emas!
“Inflasi” selalu menjadi
persoalan utama ekonomi yang terus di hadapi semua negara di dunia ini tanpa
terkecuali. Yang bisa dilakukkan oleh pemerintah suatu negara adalah menahan laju
inflasi. Sebab inflasi yang tak terkendali bisa meruntuhkan pemerintahan suatu
negara.
Selain itu inflasi secara rutin
dan pasti juga merampok kekayaan kita, tanpa kita bisa berbuat apa-apa. Daya
(kuasa) beli uang yang kita miliki dari tahun ke tahun semakin menurun bahkan
melemah. Yang semakin besar adalah angkanya saja, sekalipun nominal yang kita miliki bertamhah besar. Hanya 1
(satu) instrument atau alat keuangan yang tetap bertahan yaitu emas.
Sudah sejak jaman dahulu emas
digunakan sebagai salah satu komoditas perdagangan dan menjadi instrument
keuangan. Hingga emas mulai digunakan sebagai uang (koin emas) dan berlaku di
seluruh dunia. Dalam buku “RAHSIA PELABURAN
EMAS” oleh bapak Syukor Hasyim,
di jelaskan ketika raja Alyattes dari kerajaan Lydia (sekarang Turki) memperkenalkan
koin emas pertama yang disebut The Lydian Lion sebagi alat tukar resmi (uang)
pada masa itu.
Kemampuan emas sebagai penangkal
atau penakluk inflasi sudah dapat dibuktikan. Walaupun teradi guncangan
politik, krisis moneter maupun krisis militer (perang), hanya emaslah yang
tetap mampu bertahan. Ada beberapa alasan mengapa emas mampu menaklukan
inflasi, yaitu:
1. Emas adalah mata uang dunia, jadi emas
akan tetap berlaku nilainya di seluruh dunia. Tidak semua negara mau menerima
uang dari negara kita, sekalipun uang kita tersebut Dollar Amerika. Tetapi emas
tetap berlaku di negara manapun di dunia.
2. Emas diciptakan oleh Allah Yang maha Kuasa,
jadi emas bersifat kekal, sementara uang adalah buatan manusia, maka ada batas
masa berlaku dan tempatnya.
3. Emas semakin lama jumlahnya semakin berkurang,
untuk mendapatkan emas para penambang menggali hingga ke dalam perut bumi. Dan itu
semua membutuhkan tehknologi tinggi dan mahal.
4. Emas menjaga kekayaan negara, setiap bank
sentral suatu negara pasti memiliki emas sebagai cadangan devisa mereka. Ketika
terjadi goncangan keuangan (inflasi di atas 2 angka atau lebih dari 10%) suatu
negara, maka pemerintah setempat akan berusaha meredam goncangan keuangan
tersebut, yaitu dengan menjual simpanan emasnya. Dengan harapan, ekonomi negara
itu menjadi lebih baik (stabil).
5. Emas daya belinya stabil, harga kambing
sejak jaman nabi Muhammad SAW hingga sekarang ini sama, 1 ekor kambing = 1
dinar (4.25 gram emas).
6. Emas lambang kekuasaan, sejak jaman kerajaan
kuno emas menjadi simbol kekuasaan seseorang maupun negara. Sehingga dimulainya
penjelajahan samudra, yang pada intinya mencari emas dan kekuasaan saja.
7. Emas pelindung asset kekayaan, ketika
seseorang karena sesuatu hal dinyatakan bangkrut dan masuk dalam daftar hitam bank.
Maka hanya emaslah satu-satunya instrument keuangan yang dengan cepat dapat
ditukarkan dengan uang (digadai atau dijual), untuk orang tersebut memulai
usahanya kembali.
Jadi kalau kita ingin menjaga, melindungi dan
menyelamatkan diri dari tekanan inflasi, hanya emas lah satu-satunya yang bisa
Maka jika anda berminat jadi
seorang penyimpan emas Klik
di sini > SAYA AKAN MEMBELI DAN SIMPAN EMAS
Atau jika anda berminat jadi seorang dealer di
dalam bisnis "PUBLIC GOLD" Klik di sini > SAYA INGIN MENJADI DEALER DAN MEMBELI EMAS
Jika masih ada yang belum jelas atau ingin
daftar Golen Tour, silahkan WA kami di:
Kami
juga menyediakan Group Whatsapps untuk
anda sebagai Support Group dan follow kami di https://m.facebook.com/publicgoldindonesis
Semoga anda semakin sukses, kaya dan berjaya
dalam bisnis di "PUBLIC GOLD"
Komentar